Kategori Artikel

Kamis, 22 September 2011

Membuka Registry Editor (regedit) yang Terdisable

Cara I :

Jika Anda memiliki Windows XP Professional dan akses ke salah satu akun administratif, anda dapat mengubah opsi registry editor pada Group Policy Editor.

1. Klik Start, Run
2. Ketik GPEDIT.MSC dan Tekan Enter
3. Pergi ke lokasi berikut : User Configuration | Administrative Templates | System
4. Double-click "Disable registry editing tools" dan setting pada "Not Configured"
5. Pilih dinonaktifkan atau tidak dikonfigurasi dan pilih OK
6. Tutup Group Policy Editor dan restart komputer Anda
7. Coba buka kembali regedit


Cara II :


1. Buka notepad.
2. Copy paste code dibawah ini.

[Version]
Signature="$Chicago$"
Provider=Bravo
[DefaultInstall]
DelReg=del
[del]
HKCU, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System,DisableRegistryTools
HKLM, Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System,DisableRegistryTools

3. simpan dengan nama "Unreg.inf" (dengan tanda petik).
4. klik kanan file Unreg.inf, pilih install.

Semoga Tips ini dapat bermanfaat bagi Sahabat Speedy di Tanjungpinang.
Selamat mencoba dan GoodLuck..!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar